Kamis, 07 Februari 2013

Perjuangan Pembebasan Irian Barat

Perjuangan Pembebasan Irian Barat

Pada tanggal 21 Januari lalu, saya dan teman-teman mempresentasikan tentang Perjuangan Pembebasan Irian Barat. Dari presentasi ini, saya menyimpulkan bahwa sangatlah penting bagi kita untuk menjaga wilayah NKRI. Berdasarkan keputusan KMB, semestinya tahun 1950 sudah ada upaya Belanda untuk mengembalikan Irian Barat kepada pihak Indonesia. Akan tetapi, Belanda tampak tetap ingin mempertahankan Irian Barat. Oleh karena itu, diupayakan jalur diplomasi (berunding dengan Belanda secara langsung), jalur politik, jalur ekonomi dan dengan konfrontasi bersenjata. Penyelesaiannya adalah dengan diadakannya Perjanjian New York dan puncaknya adalah saat diadakannya PEPERA pada tahun 1969. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Tiny Hand